Venucia

perusahaan asal Tiongkok

Dongfeng Venucia Motor Company,[note 1] diperdagangkan sebagai Venucia, adalah sebuah subsidier Dongfeng Motor Co., Ltd. yang didirikan pada 2017 dan berfokus pada pemasaran dan produksi mobil.[4][5][6] Dongfeng Motor Co., Ltd. (DFL) adalah sebuah perusahaan patungan dari Dongfeng Motor Group (DFG) dan Nissan.

Dongfeng Venucia Motor Company
Nama asli
东风启辰汽车公司
Subsidier
IndustriOtomotif
PendahuluDivisi merek Venucia dari Dongfeng Nissan
Didirikan7 Februari 2017
Kantor
pusat
,
Tiongkok
Wilayah operasi
Tiongkok
Tokoh
kunci
Ma Lei (Direktur Manajer)[1]
ProdukMobil
Produksi
Penurunan 134.234 (2018)[2]
IndukDongfeng Motor Co., Ltd.
Situs webwww.venucia.com Sunting ini di Wikidata
Venucia
Berkas:Venucia new logo.png
Jenis produkMerek mobil
PemilikDongfeng Venucia Motor Company
NegaraTiongkok
DiluncurkanSeptember 2010
PasarTiongkok
Pemilik sebelumnyaDongfeng Nissan Passenger Vehicle Co, Ltd.
Situs webhttp://www.venucia.com/
Venucia
Hanzi sederhana: 启辰
Hanzi tradisional: 啟辰
Makna harfiah:
  • Morning star[3]
  • Beginning of a new day

Catatan

Referensi

Pranala luar