Alih aksara

pengubahan teks dari satu aksara ke aksara lain
(Dialihkan dari Transliterasi)

Alih aksara, alih huruf, atau transliterasi adalah pengalihan suatu jenis huruf ke jenis huruf lainnya. Misalkan alih aksara dari aksara Hangeul ke huruf Latin, dari aksara Arab ke huruf Latin, atau dari aksara Kiril ke huruf Latin.

Bagian dari seri:
Penerjemahan
Jenis terjemah
Teknik terjemah
Konsep lainnya
Alih aksara tidak beraturan dari aksara Arab/Latin ke aksara Tifinagh.

Jenis

Ada dua jenis bentuk alih aksara, yaitu alih aksara diplomatik dan alih aksara kritis. Dalam bentuk alih aksara yang pertama ini ada relasi 1:1 dari aksara asal ke aksara tujuan, sedangkan yang satunya tidak.

Lihat pula

Pranala luar


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria