Tetrahidrofolat

senyawa kimia

Tetrahidrofolat (THF) merupakan senyawa turunan dari vitamin B9.[1] Senyawa ini memiliki peran penting sebagai kofaktor dalam beberapa proses metabolisme, termasuk sintesis DNA dan asam amino.[2] Pada manusia, senyawa ini diproduksi dari asam dihidrofolat oleh dihidrofolat reduktase yang dihambat oleh metotreksat.[3]

Referensi