Soman Lubis

Soman Lubis (27 Mei 1952 – 9 Juli 1974) adalah seorang musisi asal Indonesia yang juga pemain keyboard dari grup musik God Bless.

Soman Lubis
LahirSoman Lubis
(1952-05-27)27 Mei 1952
Bandung, Indonesia
Meninggal9 Juli 1974(1974-07-09) (umur 22)
Jakarta, Indonesia
Karier musik
Pekerjaanmusisi
Instrumenkeyboard
Tahun aktif1970-1974
Artis terkaitGod Bless

Karier

Soman Lubis mengawali kariernya saat bergabung dengan The Peels pada 1967, kemudian band tersebut bubar pada 1969. Lalu ia membentuk band Shark Move bersama Benny Soebardja pada 1971, kemudian ia bergabung dengan God Bless menggantikan Jockie Surjoprajogo, yang saat itu keluar dari grup musik tersebut.[1]

Kematian

Soman Lubis meninggal pada tanggal 9 Juli 1974 di kawasan Tugu Pancoran karena kecelakaan motor. Korban lainnya dalam kecelakaan naas itu adalah Fuad Hassan (kawannya di God Bless) yang berboncengan dengannya.[1]

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria