Rudi Setiawan (pemain sepak bola)

Pesepak bola Indonesia

Rudi Setiawan (lahir 13 Januari 1993) adalah pemain sepak bola Indonesia yang bermain untuk Persija Jakarta. Pada musim 2014, dia dipinjamkan ke Martapura. Ketekunan dan kegigihannya bermain sepak bola mengantarkan Rudy meraih prestasi, yang boleh dibilang sangat mengesankan untuk pemain seusianya. Dalam turnamen sepak bola Manchester United Preimer Cup 2008 lalu, Rudy sukses meraih tiga penghargaan sekaligus, yakni Gelandang Terbaik, Top Skorer (13 gol), dan Pemain Terbaik.[1]

Rudi "Bogel" Setiawan
Informasi pribadi
Nama lengkapRudi Setiawan
Tanggal lahir13 Januari 1993 (umur 31)
Tempat lahirPekalongan, Indonesia
Tinggi1,57 m (5 ft 2 in)
Posisi bermainPenyerang, Gelandang
Informasi klub
Klub saat iniRaga Negeri
Nomor9
Karier junior
2004-2005SSB Serpong
2005-2009SSB Villa 2000
2010-2013Persija Jakarta U-21
Karier senior*
TahunTimTampil(Gol)
2009-2010Villa 2000
2011-Persija Jakarta23(1)
2014−2015Martapura (pinjaman)2(0)
2015-Persija Jakarta0
Tim nasional
2007−2008Indonesia U-1712(0)
2013−Indonesia U-231(0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 Juni 2014

Karier

Karier sepak bola pertamanya saat ia masih di SSB Serpong, lalu ia melanjutkan ke SSB Villa 2000. Pada saat itu, Karena bakat sepak bola sangat baik, akhirnya ia dimasukkan ke skuat Villa 2000 untuk berangkat ke Inggris dan mengikuti Manchester United Preimer Cup 2008. Hasilnya disana ia menjadi Top Scorer sekaligus Pemain terbaik. Dan sempat bermain DKI Jakarta U-16

Dan ia mengawali karier seniornya saat mengukuti seleksi Persija Jakarta U-21 pada tahun 2010, dan ia berhasil lolos dan memperkuat Persija Jakarta U-21 di Liga Super Indonesia U-21 pada saat itu. Pada tahun 2011, ia berhasil masuk ke skuat Persija Jakarta dalam skuatnya di ISL Musim 2012, tetapi karena Liga Super Indonesia U-21 diadakan lagi, dia jadi kembali ke Persija Jakarta U-21. Pada musim 2014, dia dipinjamkan ke Martapura.[2]

2015

Musim 2015 ia kembali ke Persija,namun gagal menujukan aksinya karena kompetisi terhenti.

Sekarang dia sebagai pemain cadangan persija di ISC 2015.

Referensi

Pranala luar


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria