Rendra Bagus Pamungkas

Rendra Bagus Pamungkas (lahir 21 Maret 1984), adalah seorang aktor berkebangsaan Indonesia.

Rendra Bagus Pamungkas
Lahir21 Maret 1984 (umur 40)
Kandangan, Jawa Timur, Indonesia
Pekerjaanaktor
Tahun aktif1996—sekarang

Kehidupan awal

Rendra merupakan lulusan Pendidikan Teater Institut Seni Indonesia Yogyakarta dan Pendidikan Ilmu Religi-Budaya Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

Karier

Rendra terjun ke dunia seni peran sejak 1996.[1] Ia memulai kariernya melalui panggung teater sebagai penulis naskah, pemeran, sampai sutradara.

Rendra mulai memasuki industri perfilman sejak berperan sebagai Ir. Alidin dalam film drama Mengejar Embun ke Eropa (2016). Ia berkesempatan memerankan tokoh Wage Rudolf Supratman dalam film biopik Wage pada tahun 2017. Ia mengenal sang sutradara film, John De Rantau, melalui teman lamanya, yakni Teuku Rifnu Wikana.[2]

Selepas film tersebut, kariernya berlanjut ke beberapa judul film lain, antara lain sebagai Adi Sulaiman dalam film adiwira Gundala dan sebagai Yoyok dalam film Lampor: Keranda Terbang (keduanya 2019).[3]

Filmografi

Film

TahunJudulPeranCatatan
2015Tjokroaminoto: Guru BangsaDarsono
2016Mengejar Embun ke EropaIr. Alidin
2017WageWage Rudolf Soepratman
2019GundalaPemain biola Adi Sulaiman
Lampor: Keranda TerbangYoyok
2021De OostAndi Patta
2023Scandal MakersSanusi
2024Paku Tanah JawaJarwo
LafranSoedirman
Sakaratul Maut
Danyang: Mahar Tukar Nyawa
Anak Kunti
TBAMonisme
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Film pendek

TahunJudulPeranCatatan
2023Terra IncognitaDokumenter

Serial web

TahunJudulPeranCatatan
2019Kisah Tanah Jawa: MerapiRio
2022Pertaruhan the SeriesGober
2023Pertaruhan the Series 2

Teater

  • Gayatri: Sang Sri Rajapatni (2022)

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria