Rangga Djoned

pemeran laki-laki asal Indonesia

Aditya Rangga Prabawa yang dikenal sebagai Rangga Djoned (lahir 18 April 1980) adalah seorang aktor Indonesia. Ia mengawali kariernya di dunia seni peran dengan menjadi extras di sebuah film karya Joko Anwar, yakni Janji Joni pada tahun 2005.

Rangga Djoned
LahirAditya Rangga Prabawa
18 April 1980 (umur 44)
Indonesia
Nama lainRangga Djoned
Pekerjaanaktor
Tahun aktif2005 - sekarang
IMDB: nm3779448 Edit nilai pada Wikidata

Pendidikan

  • Universitas Trisakti - fakultas Seni Rupa dan Desain (1998-2004)
  • RCTI - Film and Television Training in Digital Era (2002)
  • Sakti Actor Studio Jakarta (2008-2010)

Filmografi

Film

Sebagai aktor

TahunJudulPeranKeterangan
2005Janji JoniPemeran tambahan
200818+: True Love Never DiesRomi
20107 Hati 7 Cinta 7 WanitaBambang
2010Aku PerempuanJokoFilm pendek
2010Mask of SanityFilm pendek
2012DilemaJajaSegmen: "Garis Keras"
2012Negeri 5 MenaraUstadz Thorik
2012PunchlineRudiFilm pendek
2012Merindu MantanJoniFilm pendek
2012HaloAdamFilm pendek
2012Waiting for ColorsFilm pendek
2012Sanubari JakartaSatriaSegmen: "Menunggu Warna"
2013RectoversoBayuSegmen: "Malaikat Juga Tahu"
2013Kisah 3 TitikJoko
2013Tenggelamnya Kapal van der WijckPendekar Sutan
2015Pizza ManBriptu Oman
20153: Alif Lam MimMarwan
2016Midnight ShowHeru
2017Bukaan 8Ivan
2018LimaFajar
20196,9 DetikAri

Serial web

TahunJudulPeranSaluran
2015Kisah CarloYasmineYouTube

Serial TV

TahunJudulPeran
2010Beauty of Life in Paris
2010Beauty of Life in Amazing Thailand

Teater

TahunJudulPeran
2008True WestAustin
2008Key ExchangePhilip
2008The WoolgathererCliff
2009Soft DudeDude
Dice and CardsRichie
2016The Many Taboos of Being Gay

Lain-lain

Sebagai produser/sutradara artistik/sutradara kreatif

TahunJudulKeterangan
2012Deluxe Symphony
2015Enchanting Gala Dinner
2015Dongeng NauraKonser musikal
2016HelloFestFestival film pendek terbesar di Asia Tenggara
Juga merupakan sebuah film konser dan festival budaya
2017Wedari
2017Dongeng Naura 2Konser musikal
2018Upacara pembukaan Pesta Olahraga Asia 2018Sebagai produser
2018Genta Sriwijaya
2018Dongeng Naura 3Konser musikal
2019Satu Hati Satu CintaKonser musikal

Nominasi dan penghargaan

TahunPenghargaanKategoriHasil
2003Citra Pariwara 2003Finalis Promosi TV Terbaik
2009Cosmopolitan IndonesiaFinalis (Cosmomen)
2009Cleo IndonesiaCleo Bachelor
2010L'OREAL Paris Brand RegionalKonsep Terbaik sebagai Sutradara (Seri Televisi) Beauty of Life in ParisMenang
2010Thailand Tourism AuthorityPenyutradara Kreatif Terbaik (Seri Televisi) Beauty of Life in Amazing ThailandMenang
2011Indonesian Movie Awards 2011Aktor Pendatang Baru Terbaik (Film) 7 Hati 7 Cinta 7 WanitaMenang
2011Festival Film IndonesiaPasangan Terfavorit - Happy Salma dan Rangga Djoned (Film) 7 Hati 7 Cinta 7 WanitaMenang
2011Indonesian Movie Awards 2011Aktor Pendatang Baru Terfavorit (Film) 7 Hati 7 Cinta 7 WanitaNominasi
2011Indonesian Movie Awards 2011Pasangan Terbaik - Happy Salma dan Rangga Djoned (Film) 7 Hati 7 Cinta 7 WanitaNominasi
2013World Economic ForumBest Creative Direction for Cultural Performance & Entertainment Indonesian Night EventMenang
2013Indonesia Marketing InvestmentBest Creative Direction for Cultural PerformanceMenang
2014World Economic ForumBest Creative Direction for Cultural Performance and Entertainment One Night in IndonesiaMenang
2016Indonesia PavilionBest Creative Direction and Event ProgramMenang
2016Cross Boarder Tourism PromotionBest Creative DirectionMenang
2017Indonesia PavilionBest Creative and Art DirectionMenang

Pranala luar