Pilar-Pilar Herkules

(Dialihkan dari Pillars of Hercules)

Pilar-pilar Herkules adalah frasa yang digunakan pada pintu masuk Selat Gibraltar. Pilar utara adalah Batu Gibraltar di Gibraltar. Lokasi pilar selatan masih diperdebatkan,[1] dengan kandidat paling kuat adalah Monte Hacho di Ceuta dan Jebel Musa di Maroko.

Pilar-pilar Herkules - Gibraltar (tampak depan) dan Afrika Utara (tampak belakang)

Referensi

36°0′N 5°21′W / 36.000°N 5.350°W / 36.000; -5.350


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria