NIK

NIK adalah sebuah grup vokal laki-laki Korea Selatan. Ketika debut, grup tersebut langsung meraih perhatian netizen karena sebagian besar anggotanya sudah pernah debut sebelumnya. Meskipun grup baru, member NIK terdiri dari kelahiran antara 1996 hingga 1998 dan member termudanya kelahiran 2000.

NIK adalah grup yang terbentuk dari acara survival G-EGG dari AbemaTV yang diproduseri oleh Yoonhak dan grup vokal laki-laki Korea, Supernova pada tahun 2020. Secara resmi, NIK debut pada 27 September 2021. NIK memiliki konsep re-debut, karena sebagian anggotanya pernah debut di tahun 2013 hingga 2015. Grup ini terdiri dari 11 anggota yakni 5 anggota Jepang dan 6 anggota Korea. Gunmin didapuk menjadi ketua sekaligus member anggota. Sedangkan Hinata sebagai maknae.

Nama NIK merupakan singkatan dari New, Inspire, Kindle, yang berarti, Baru, Menginspirasi, Bercahaya. Namun beberapa netizen juga mengungkapkan bahwa NIK adalah akronim dari Nippon-Korea, karena grup ini merupakan kolaborasi kedua negara tersebut. Penggemar boygroup NIK disapa NIKEE, sedangkan nama fandomnya adalah NIK ISLAND.[1]

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria