Konfrontasi permanen

Konfrontasi permanen adalah sebuah tesis yang menjadi antitesis bagi teori Benturan Peradaban. Gagasan awalnya berasal dari Syed Muhammad Naquib al-Attas. Konfrontasi Permanen menjelaskan tentang perbedaan mendasar dan kemiripan dari pandangan hidup di dunia Barat dan di dunia Islam akibat adanya perbedaan peradaban dan interaksi sosial dan budaya yang ditimbulkannya. Beberapa peristiwa politik yang memberikan gambaran mengenai konfrontasi permanen yaitu Perang Salib, diplomasi antara Kesultanan Utsmaniyah dan negara-negara di dunia Barat, dan Pax Americana. Konfrontasi permanen juga dijelaskan melalui perang dagang, perang informasi dan konflik antarbudaya yang selalu terjadi dalam sejarah kehidupan manusia.[1]

Referensi

🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria