Kapal bermeriam Zhongshan


Sejarah
Republik Tiongkok
Dipesan1910
PembangunMitsubishi Shipbuilding, Galangan kapal Nagasaki
Pasang lunas1910
Diluncurkan1912
Mulai berlayar1913
Pelayaran perdanaMaret 1913
Ganti nama1925
Nasib
  • Tenggelam selama Pertempuran Wuhan pada 24 Oktober 1938.
  • Dipulihkan pada tahun 1997, dipugar, saat ini dipajang di museum.
Ciri-ciri umum
Kelas dan jenisYongfeng- kelas kapal bermeriam
Berat benaman780 ton
Panjang65.873 m (216.119 ft)
Lebar88 m (289 ft)
Daya muat3.048 m (10.000 ft)
Kecepatan14 knot (26 km/h; 16 mph)
Awak kapal140
Senjata
  • 1 × meriam 4.1 inch/40
  • 1 × meriam 3 inch/50
  • 4 × meriam 47 mm/40
  • 1 × meriam 40 mm
  • 2 × meriam 37/27 mm Maxim
  • 2 × meriam 7.9 machine
Kapal Zhongshan
Hanzi tradisional: 中山
Hanzi sederhana: 中山
Kapal Yongfeng
Hanzi tradisional:
Hanzi sederhana:

Kapal bermeriam Zhongshan,[1] dulu diromanisasi menjadi Chung Shan,[2][3] adalah kapal bermeriam Republik Tiongkok dengan berat 780 ton. Dibuat oleh Kekaisaran Jepang pada tahun 1913, awalnya dinamakan Yongfeng[4] (pada saat itu diromanisasi menjadi Yung Feng[5] atau Wong Feng)[6] sebelum diganti namanya pada tahun 1925 untuk menghormati Sun Yat-sen, yang lebih dikenal dengan nama Sun Zhongshan di Tiongkok. Kapal ini dan kapal lainnya yang sejenis sering disebut kapal bermeriam.

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianDuckDuckGoKleopatraVoice of AmericaDonald TrumpKejuaraan Eropa UEFA 2024KecubungKejuaraan Eropa UEFALamine YamalYazid bin Abdul Qadir JawasDaftar final Kejuaraan Eropa UEFADaftar presiden Amerika SerikatJepangMukesh AmbaniPartai KasihIndonesiaMikel OyarzabalIsraelTim nasional sepak bola SpanyolThe Da Vinci Code (film)Pembunuhan Muhamad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaCopa AméricaSekawan LimoKejuaraan Eropa UEFA 2020YandexJusuf HamkaJoe BidenSembilan NagaDani OlmoKereta BerdarahShannen DohertyCopa América 2024PemerintahCarlos AlcarazPancasilaRodri HernándezDaftar final Piala Dunia FIFAÁlvaro Morata