Jing

Jing adalah alat musik tradisional Korea yang berupa gong yang terbuat dari kuningan.[1] Dalam pementasan musik kerajaan, dipergunakan jing berukuran besar bernama daegeum. Nama lain jing adalah geum, geumjing dan geumra. Jing dimainkan dalam berbagai pertunjukkan musik seperti pawai militer (chwita), musik ritual Jongmyo Jeryeak, musik Buddhis, musik gut sampai permainan pungmul.

Jing
Nama Korea
Hangul
Hanja
Alih Aksarajing
McCune–Reischauerching

Jing adalah salah satu dari empat elemen penting samulnori,[2] di mana suara yang dihasilkannya melambangkan angin. Jing dimainkan dengan cara dipukul menggunakan pemukul yang dibungkus kain, sehingga suara yang dihasilkan bernada rendah namun dalam dan lembut.[2]

Referensi

Lihat pula


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianDuckDuckGoKleopatraVoice of AmericaDonald TrumpKejuaraan Eropa UEFA 2024KecubungKejuaraan Eropa UEFALamine YamalYazid bin Abdul Qadir JawasDaftar final Kejuaraan Eropa UEFADaftar presiden Amerika SerikatJepangMukesh AmbaniPartai KasihIndonesiaMikel OyarzabalIsraelTim nasional sepak bola SpanyolThe Da Vinci Code (film)Pembunuhan Muhamad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaCopa AméricaSekawan LimoKejuaraan Eropa UEFA 2020YandexJusuf HamkaJoe BidenSembilan NagaDani OlmoKereta BerdarahShannen DohertyCopa América 2024PemerintahCarlos AlcarazPancasilaRodri HernándezDaftar final Piala Dunia FIFAÁlvaro Morata