Dunidja

politikus Indonesia

Mayor Jenderal TNI (Purn.) Dunidja Daswita[2][3] (lahir 16 April 1945)[4] adalah seorang tokoh militer dan politikus Indonesia yang pernah menjabat sebagai Inspektur Jenderal Departemen Dalam Negeri sejak 3 Maret 2000[5] hingga 14 Februari 2001.[6] Sebelumnya ia menjabat Penjabat Gubernur Sumatera Barat sejak 27 Maret 1999 hingga 24 Februari 2000.[7] Ia dikenal karena menjadi salah satu anggota Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) Kerusuhan Mei 1998 sebagai perwakilan Departemen Dalam Negeri.[8]

Dunidja Daswita
Inspektur Jenderal Departemen Dalam Negeri
Masa jabatan
3 Maret 2000 – 14 Februari 2001
Penjabat Gubernur Sumatera Barat
Masa jabatan
27 Maret 1999 – 24 Februari 2000
Presiden
Sebelum
Pengganti
Zainal Bakar
Sebelum
Panglima Komando Daerah Militer VIII/Trikora
Masa jabatan
1995–1996
Informasi pribadi
Lahir16 April 1945 (umur 79)
Cirebon, Jawa Barat
Alma materAkademi Militer (1967[1])
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1967—1999
Pangkat Mayor Jenderal TNI
SatuanInfanteri
Pertempuran/perangOperasi Seroja
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Penunjukannya sebagai pejabat Gubernur Sumatera Barat pernah mendapat penolakan dari masyarakat. Hal itu ditandai dengan demonstrasi mahasiswa di Kantor Gubernur Sumatera Barat pada 12 April 1999. Mahasiswa mengambil kursi kerja gubernur dan menggotongnya ke halaman kantor gubernur.[9]

Pendidikan

Setelah menyelesaikan pendidikan menengah atas, Dunidja masuk ke Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (Akabri) dan lulus serta dilantik sebagai Taruna ABRI pada tahun 1967. Ia juga lulusan Sekolah Staf dan Komando ABRI tahun pelajaran 1980/1981.[1]

Riwayat karier

Riwayat kepangkatan

  • Brigadir Jenderal TNI (1994)
  • Mayor Jenderal TNI (1995)
  • Pensiun (1999)[1]

Tanda jasa

Referensi

Jabatan politik
Didahului oleh:
Muchlis Ibrahim
Penjabat Gubernur Sumatera Barat
1999—2000
Diteruskan oleh:
Zainal Bakar
Jabatan militer
Didahului oleh:
Mayjen TNI Ketut Wirdhana
Pangdam VIII/Trikora
1995—1996
Diteruskan oleh:
Brigjen TNI Johny Lumintang


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianDuckDuckGoKleopatraVoice of AmericaDonald TrumpKejuaraan Eropa UEFA 2024KecubungKejuaraan Eropa UEFALamine YamalYazid bin Abdul Qadir JawasDaftar final Kejuaraan Eropa UEFADaftar presiden Amerika SerikatJepangMukesh AmbaniPartai KasihIndonesiaMikel OyarzabalIsraelTim nasional sepak bola SpanyolThe Da Vinci Code (film)Pembunuhan Muhamad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaCopa AméricaSekawan LimoKejuaraan Eropa UEFA 2020YandexJusuf HamkaJoe BidenSembilan NagaDani OlmoKereta BerdarahShannen DohertyCopa América 2024PemerintahCarlos AlcarazPancasilaRodri HernándezDaftar final Piala Dunia FIFAÁlvaro Morata