Augusto Rademaker

Augusto Hamann Rademaker Grünewald (11 Mei 1905 - 1985) adalah laksamana di angkatan laut Brasil. Ia adalah salah satu tokoh militer di Junta Militer (30 Agustus 1969 - 30 Oktober 1969) yang menguasai Brasil antara sakitnya Artur da Costa e Silva pada Agustus 1969 dan upacara investitur Emílio Garrastazu Médici di bulann Oktober pada tahun yang sama, "dipilih" oleh Kongres lebih awal pada tahun itu (karena ia dipilih oleh anggota perwira jenderalnya). Di kesempatan yang sama Rademaker "dipilih" sebagai wakil presiden pada masa yang sama seperti Medici (1969-1974).

Didahului oleh:
Artur da Costa e Silva
Anggota joint military board bersama Aurélio Lira dan Márcio Melo
1964
Diteruskan oleh:
Emílio Garrastazú Médici

Lihat pula


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria