Alpha Delphini

bintang yang terletak di rasi bintang Delphinus

Alpha Delphini (α Del / α Delphini) adalah bintang yang memiliki sistem multi bintang di rasi Delphinus. Alpha Delphini memiliki tujuh komponen: A dan G, yang merupakan bintang ganda secara fisikal, dan B, C, D, E, dan F, yang bersifat optikal dan tidak memiliki hubungan dengan A dan G.

Etimologi

Seperti halnya Rotanev (β Del), bintang ini juga diberikan nama yang berasal dari kebalikan nama dari astronom Niccolò Cacciatore, yang merupakan versi Latin dari nama depannya (Nicolaus). Nama lainnya untuk bintang ini adalah:

nama lainasal bahasaarti
瓠瓜一 / HùguāyīChinabintang pertama pada rasi Labu yang Bagus[1]

Selain rasi Delphinus, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi atau asterisma berikut:

nama rasi / asterismaasalartianggota lainnya
瓠瓜 / HùguāChinaLabu yang Bagusβ Del, γ2 Del, δ Del, ζ Del
Job's Coffin / Dolphin's Diamond[2]peti mati Job / intan sang lumba-lumbaβ Del, γ2 Del, γ1 Del, δ Del, ζ Del
Al ʽUḳūd[3]Arabmutiara, batu muliaβ Del, γ2 Del, γ1 Del, δ Del
Dhanishta (श्रविष्ठा)agama Hinduyang terkayaβ Del, γ2 Del, γ1 Del, δ Del

Referensi

  1. SIMBAD Query Result
  2. CCDM catalogue entry at VizieR


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria