Aktion

Aktion (bahasa Yunani: Ἄκτιον) atau Actium (bahasa Latin: Actium) adalah nama dari sebuah kota kuno di Yunani barat, Akarnania barat laut, muara Teluk Ambrasia. Aktion dikenal karena namanya diberikan kepada Pertempuran Aktion, dimana Oktavianus memenangkan kemenangan mutlak atas Markus Antonius pada 2 September 31 SM.

Sebuah peta yang menampilkan Pertempuran Aktion.

Aktion terletak di bagian selatan selat yang berseberangan dengan kota Nikopolis yang dibangun oleh Oktavianus.[1]

38°57′11″N 20°46′05″E / 38.953°N 20.768°E / 38.953; 20.768

Referensi

Pranala luar

 Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Actium". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press. 


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria