Ā

Ā (kecil: ā) adalah A Latin dengan sebuah tanda pengulur (macron). Huruf ini digunakan di beberapa ortografi.

Dalam alfabet Latvia, Ā menunjukkan sebuah vokal yang jelas dan terdapat di setelah A dan sebelum B di susunan alfabet. Untuk contoh baznīca terdapat sebelum bārda dalam sebuah kamus bahasa Latvia. Huruf ini dianggap sebagai sebuah huruf terpisah dalam alfabet Latvia. Ā digunakan untuk menyatakan sebuah A panjang dalam bahasa Latvia.

Dalam beberapa bahasa pula, Ā digunakan untuk menyatakan sebuah A panjang. Contohnya dalam bahasa-bahasa Polynesia, termasuk bahasa Maori, juga pada beberapa romanisasi dari bahasa Jepang (rōmaji) dan bahasa Arab, dan pada beberapa teks Latin. Huruf ini digunakan pada beberapa transkripsi yang berbasis ortografi dari bahasa Inggris untuk menunjukkan diftong [eɪ], dan juga pada beberapa nama dagang seperti Drāno dan Powerāde.

Dalam Alfabet Internasional dari Transliterasi Sanskrit, Ā menunjukkan vokal tak bulat yang terbuka belakangnya (open back unrounded vowel), आ, tidak untuk dipusingkan dengan karakter Devanagari yang mirip dari vokal pusat tengah (mid central vowel), अ.

Dalam bahasa-bahasa ini, Ā diurutkan dengan A yang lain dan tidak dianggap sebagai sebuah huruf yang terpisah. Kalau tidak, tanda-pengulurnya hanya diperhitungkan saat menyusun kata-kata yang mirip. Contoh, dalam bahasa Māori, tāu (berarti milikmu) muncul setelah tau (berarti tahun), tetapi sebelum taumata (bukit).

Unicode

Dalam Unicode, Ā berkode 256 (hex 100) dan ā berkode 257 (hex 101).


Alfabet Latin standar ISO
AaBbCcDdEeFfGgHhIiJjKkLlMmNnOoPpQqRrSsTtUuVvWwXxYyZz
Huruf A dengan diakritik
ÁáÀàĂăẮắẰằẴẵẲẳÂâẤấẦầẪẫẨẩǍǎÅåǺǻÄäǞǟÃãȦȧǠǡĄąĀāẢảȀȁȂȃẠạ
ẶặẬậḀḁȺⱥⱯɐⱭɑ
Huruf dengan tanda makron ( ◌̄ )
Āā Ēē Ḡḡ Ī ī Ōō Ūū Ȳȳ Ǣǣ
🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria